Hercules: Saya Tak Cari Makan di Pasar Jaya, Kalau Ada yang Kebakaran Jenggot, Ini Orang yang Lapar

NASIONAL10 views
Terdakwa Hercules Rosario Marshal meluapkan emosinya seusai sidang tuntutan terkait kasus penguasaan lahan PT Nila Alam, Kalideres, Jakarta Barat, di Pengadilan Negeri Jakarta Barat, Rabu (27/2/2019). Hercules baru saja diangkat menjadi salah satu Tenaga Ahli Perumda Pasar Jaya. (Sumber: Kompas.tv/Ant/INDRIANTO EKO SUWARS)

JAKARTA (mimbarsumut.com) – Rosario de Marshall atau Hercules akhirnya buka suara setelah ramai soal penunjukan dirinya sebagai tenaga ahli direksi Perumda Pasar Jaya.

Hercules menilai penunjukan dirinya sebagai tenaga ahli merupakan suatu penghargaan. Namun, dia juga menegaskan jika dirinya tidak mencari makan di Pasar Jaya.

“Namanya, ini suatu penghargaan ya terima kasihlah. Tapi kita bukan cari makan di situ,” kata Hercules saat dikonfirmasi melalui sambungan telepon, di Jakarta, pada Selasa (22/2/2022).

Hercules mengaku penghargaan yang diberikan kepadanya itu tidak terlepas dari persahabatan atau kedekatan dirinya dengan Dirut Perumda Pasar Jaya.

Namanya, ini suatu penghargaan ya terima kasihlah. Tapi kita bukan cari makan di situ,” kata Hercules saat dikonfirmasi melalui sambungan telepon, di Jakarta, pada Selasa (22/2/2022).

Hercules mengaku penghargaan yang diberikan kepadanya itu tidak terlepas dari persahabatan atau kedekatan dirinya dengan Dirut Perumda Pasar Jaya.(KOMPAS.TV).

Print Friendly, PDF & Email

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

News Feed